Global searching is not enabled.
Skip to main content

154 Courses

Pekerti Batch 32
Preview Course

Teacher: P32 Faras Zulina Ayunani, S.AB,M.M

Faras Zulina Ayunani, S.AB, M.M_Komunikasi Bisnis

Komunikasi Bisnis dan Negosiasi Bisnis merupakan mata kuliah yang mempelajari tentang dasar-dasar komunikasi bisnis, proses penulisan pesan-pesan bisnis, komunikasi melalui surat, komunikasi tentang pekerjaan, komunikasi melalui laporan dan komunikasi melalui teknologi.

Pekerti Batch 32- Ratih Purwasih, S.Kom, M.Kom- Logika Algoritma Dan Database
Pekerti Batch 32
Preview Course

Teacher: P32 RATIH PURWASIH ,S.Kom,M.Kom

Pekerti Batch 32- Ratih Purwasih, S.Kom, M.Kom- Logika Algoritma Dan Database

Mata kuliah ini merupakan mata kuliah yang memberikan bekal kepada mahasiswa tentang logika dan pembuatan algoritma serta pengetahuan tentang data base,ruang lingkup tersebut diimplementasikannya dalam sebuah aplikasi/program sederhana pada saat memecahkan suatu masalah dibidang dalam ruang lingkup ekonomi,dan juga menunjang kegiatan akademik lainnya seperti penulisan skripsi dan dan bisa dijadikan modal untuk bersaing dalam bidang Teknologi industri.

Pekerti Batch 32 - Andriani, S.Pd.I., M.Pd - Statistik Dasar
Pekerti Batch 32
Preview Course

Teacher: P32 Andriani, S.Pd.I., M.Pd

Pekerti Batch 32 - Andriani, S.Pd.I., M.Pd - Statistik Dasar

Mata Kuliah Statistik Dasar merupakan cabang matematika terapan yang membahas tentang metode-metode ilmiah bagaimana mengumpulkan dan mengelompokkan data, menyusun dan menyajikan data, mengambil kesimpulan yang benar. Pada mata kuliah ini mengkaji tentang:
1. Konsep statistika;
2. Penyajian data;
3. Distribusi frekuensi;
4. Ukuran pemusatan data;
5. Ukuran penyebaran;
6. Distribusi normal;
7. Pengujian hipotesis;
8. Analisis regresi dan korelasi.

Pekerti Batch 32 - Lia Rista_Statistik Dasar
Pekerti Batch 32
Preview Course

Pekerti Batch 32

Pekerti Batch 32 - Lia Rista_Statistik Dasar

Pada mata kuliah ini mahasiswa belajar tentang konsep dan ruang lingkup Peluang, Peluang Bersyarat, Probabilitas, Distribusi Normal dan Poison, Distribusi Binomial, Distribusi Chi Kuadrat, Konsep Dasar Pengujian Hipotesis, Statistika Parametrik, dan Statistik Non Parametrik dan SPSS.

Pekerti Batch 32 - Uswatun Khasanah-Metodologi Penelitian PAI
Pekerti Batch 32
Preview Course

Teacher: P32 Dr. Uswatun Khasanah., M.Pd.I

Pekerti Batch 32 - Uswatun Khasanah-Metodologi Penelitian PAI

Mahasiswa mampu memahami dan menganalisis konsep dan prinsip-prinsip metodologi penelitian pendidikan dengan berbagai pendekatan penelitian kuantitatif, kualitatif, dan pengembangan sebagai dasar untuk menyusun proposal penelitian dengan sistematika yang benar, serta mampu mengaplikasikan konsep dan prinsip metodologi penelitian pendidikan tersebut dalam penulisan tugas akhir serta menulis artikel dalam publikasi ilmiah. PENGANTAR PERKULIAHAN Selamat datang di matakuliah "Metodologi Penelitian PAI". Matakuliah ini sangat penting dan menarik bagi mahasiswa yang akan dan sedang melaksanakan tugas akhir. Matakuliah ini memerlukan waktu belajar selama 16 Minggu dengan bobot sks 3 (50 Menit x 3 setiap minggu untuk tatap muka/tatap maya). Strategi pembelajaran ynag dilakukan melalui pemahaman konsep, Problem Base Learning, Project Base learning, Latihan Menyusun proposal penelitian, dan mengkaji serta menganalisis sistematika dan gaya selingkung dalam Menyusun laporan akhir dan publikasi jurnal ilmiah.

Pekerti Batch 32-Nenden Haprilwanti_Manajemen Kekayaan Negara
Pekerti Batch 32
Preview Course

Teacher: P32 Nenden Haprilwanti, S.Pd.,MM

Pekerti Batch 32-Nenden Haprilwanti_Manajemen Kekayaan Negara

Matakuliah manajemen kekayaan negara menggambarkan tentang menajemen kekayaan negara dalam pengertian sempit yakni asset negara, asset perkantoran dan asset negara dalam pengertian luas yakni kekayaan negara berupa barang yang dimiliki oleh negara dan daerah. Materi-materi yang disampaikan meliputi pengertian manajemen asset (BMN/D), pendekatan value for money, manajemen asset berkelanjutan, siklus hidup, strategi dan penghapusan asset, serta optimalisasi penggunaan kekayaan daerah.

Pekerti Batch 32 - A.Musyarrafah Vetriyani, S.Akun., M.Ak- Akuntansi Dasar
Pekerti Batch 32
Preview Course

Teacher: P32 A.Musyarrafah Vetriyani

Pekerti Batch 32 - A.Musyarrafah Vetriyani, S.Akun., M.Ak- Akuntansi Dasar

Mata kuliah ini merupakan matakuliah yang menjadi dasar untuk seluruh mata kuliah Akuntansi baik Akuntansi Keuangan, Akuntansi Biaya dan Akuntansi Manajemen serta matakuliah akuntansi yang lainnya. Keberhasilan setiap mahasiswa untuk merampungkan mata kuliah ini tercermin dari hasil pemahaman yang terintegrasi mengenai pemrosesan transaksi dan keahlian dalam melakukan penyusunan laporan keuangan diperusahaan sehingga setiap mahasiswa, pada akhirnya, dapat menyusun laporan keuangan yang akurat dan dapat diandalkan sesuai dengan standar Akuntansi Keuangan (SAK EMKM)

Setelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa tidak hanya akan mendapatkan pemahaman konsep tapi juga memiliki skill menyusun laporan keuangan. Pada mata kuliah Akuntansi Dasar, mahasiswa diharapkan akan memahami konsep dasar akuntansi, siklus akuntansi dan pelaporan keuangan. Keterampilan akan diharapkan diperoleh dalam hal menyusun laporan keuangan berbasis siklus akuntansi pada perusahaan jasa, dagang berbagai bentuk perusahaan perseorangan, persekutuan, dan perseroan terbatas.

Pekerti Batch 32 - Siti Farhani - Hukum Anti Korupsi dan Kejahatan Korporasi
Pekerti Batch 32
Preview Course

Teacher: P32 Siti Farhani, S.H., M.H.

Pekerti Batch 32 - Siti Farhani - Hukum Anti Korupsi dan Kejahatan Korporasi

Mata Hukum Anti Korupsi dan Kejahatan Korporasi adalah mata kuliah yang mempelajari Pengertian Hukum Anti Korupsi, Pengertian tindak pidana korupsi sesuai dengan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 tentang Tindak Pidana Korupsi, mempelajari Bentuk-Bentuk Tindak Pidana Korupsi dan diharapkan mahasiswa mampu memproyeksikan kebijakan penanganan tindak pidana korupsi di Indonesia yang seharusnya.

Pekerti Batch 32
Preview Course

Teacher: P32 ELVA SHANTY WIDURI, ST, MT

Pekerti Batch 32 - Elva Shanty Widuri _Menggambar Rekayasa

Mata kuliah ini adalah mata kuliah wajib Prodi Teknik Sipil berada di Semester 1 sebanyak 2 SKS
Mata kuliah ini menjelaskan tentang fungsi gambar, komponen gambar, skala gambar, jenis gambar, standar penggambaran, proyeksi tegak dan proyeksi miring serta struktur bangunan bawah dan struktur bangunan atas bangunan
Capaian pembelajaran mata kuliah ini adalah agar mahasiswa mampu menggambar bangunan sipil, komponen rumah, proyeksi tegak dan miring, struktur bawah bangunan, struktur atas bangunan
Materi yg diajarkan adalah:
Teori-teori Dasar Menggambar Rekayasa
Cara menggambarkan garis, huruf dan angka standar
Gambar 2 dimensi dan 3 dimensi sampai ke perspektif bangunan 3 dimensi

Pekerti Batch 32 - Fitri Wahyuni_Keperawatan Anak
Pekerti Batch 32
Preview Course

Teacher: P32 Ns. Fitri Wahyuni,M.Kep

Pekerti Batch 32 - Fitri Wahyuni_Keperawatan Anak

Mata kuliah ini merupakan mata kuliah wajib yang harus di tempuh oleh mahasiswa pada semester 4
Mata kuliah ini menguraikan tentang konsep dan teori serta praktek/aplikasi asuhan keperawatan anak pada rentang sehat dan sakit sesuai pertumbuhan dan perkembangan anak dengan memperhatikan prinsip-prinsip yang aman dan efektif melalui pendekatan proses asuhan keperawatan, metode pembelajaran pemecahan kasus (case method) dan metode pembelajaran berbasis proyek (project based learning). Kemudian, blended learning dilaksanakan luring di kelas, laboratorium dan/atau google classroom sedangkan secara daring menggunakan Zoom Cloud Meeting.
Penilaian mata kuliah ini dilakukan berdasarkan penyelesaian proyek, partisipasi aktif, tugas kelompok, seminar, ujian tengah semester, ujian akhir semester yang merefleksikan CPL sikap, pengetahuan,keterampilan umum, dan keterampilan khusus yang dibebankan pada mata kuliah.
Bahan Kajian dalam keperawatan ini
1. Konsep dasar keperawatan anak
2. Konsep keperawatan anak sehat
3. Konsep neonatus esensial
4. prosedur tumbuh kembang anak
5. prosedur pelaksanaan asuhan keperawatan pada bayi
6. Asuhan keperawatan pada anak sakit


Pekerti Batch 32 - Ayesha A.L Malonda S.Ars., MT._Arsitektur Berwawasan Lingkungan
Pekerti Batch 32
Preview Course

Teacher: P32 Ayesha Aramita Lumalundung Malonda S.Ars., MT.

Pekerti Batch 32 - Ayesha A.L Malonda S.Ars., MT._Arsitektur Berwawasan Lingkungan

Arsitektur Berwawasan Lingkungan dalah pendekatan dalam merancang bangunan dan lingkungan binaan dengan mempertimbangkan dampaknya terhadap lingkungan alam dan sosial. Arsitektur berwawasan lingkungan bertujuan untuk menciptakan bangunan yang lebih efisien dalam penggunaan sumber daya, ramah lingkungan, dan berkelanjutan dalam jangka panjang.

Pekerti Batch 32 - Jeckson Sidabutar, M.Kom. - Forensik Komputer
Pekerti Batch 32
Preview Course

Teacher: P32 Jeckson Sidabutar, M.Kom.

Pekerti Batch 32 - Jeckson Sidabutar, M.Kom. - Forensik Komputer

Forensik komputer merupakan suatu rangkaian metodologi yang terdiri dari teknik dan prosedur untuk mengumpulkan bukti-bukti berbasis entitas maupun piranti digital pada computer agar dapat dipergunakan secara sah sebagai alat bukti di pengadilan

Pekerti Batch 32 - Dimas Febriyan Priambodo - Arsitektur dan Organisasi Komputer
Pekerti Batch 32
Preview Course

Teacher: P32 Dimas Febriyan Priambodo

Pekerti Batch 32 - Dimas Febriyan Priambodo - Arsitektur dan Organisasi Komputer

Matakuliah ini membahas evolusi dan kinerja komputer, representasi data, logika digital, rangkaian logika, komponen utama komputer dan arsitektur paralel.

Bahan Kajian
1. Social Issues and Professional Practice
2. Security Policy and Management
3. Security Technology and Implementation
4. Computing Systems Fundamentals
5. Architecture and Organization
6. Applied Cryptography
7. Formal Methods for Security
8. Network Security
9. Hardware Security
10. Cyber Physical System Security
11. Intelejen Siber

Pekerti Batch 32-096 - Agus Reza Aristiadi Nurwa - Elektronika Dasar
Pekerti Batch 32
Preview Course

Teacher: P32 Agus Reza Aristiadi Nurwa., S.T., M.T

Pekerti Batch 32-096 - Agus Reza Aristiadi Nurwa - Elektronika Dasar

Mata kuliah Elektronika Dasar dirancang untuk memperkenalkan mahasiswa kepada konsep-konsep fundamental dalam dunia elektronika. Meliputi teori dasar, komponen-komponen elektronik, hingga penerapannya dalam rangkaian sederhana. Mahasiswa akan memahami bagaimana komponen seperti resistor, kapasitor, dioda, dan transistor bekerja serta bagaimana menggunakannya dalam berbagai jenis rangkaian.

Prasyarat:
Tidak ada, tetapi memahami dasar-dasar fisika dan matematika akan sangat membantu.

Pekerti Batch 32 - Nia Yulianti, M.Si. - Aljabar Linear Elementer
Pekerti Batch 32
Preview Course

Teacher: P32 Nia Yulianti, M.Si.

Pekerti Batch 32 - Nia Yulianti, M.Si. - Aljabar Linear Elementer

Mata kuliah ini mempelajari mengenai sistem persamaan linier dan matriks, determinan matriks, vektor pada ruang berdimensi 2, berdimensi 3, dan berdimensi n, ruang vektor Euclid, ruang vektor umum, ruang hasilkali dalam, nilai eigen dan vektor eigen.

Bahan Kajian :
1. Sistem Persamaan Linier dan Matriks
2. Determinan
3. Ruang Vektor Euclid
4. Ruang Vektor Umum
5. Nilai Eigen dan Vektor Eigen

Referensi :
Utama
1. Howard Anton. (1991). Elementary Linear Algebra. Wiley
Pendukung :
1. Wono Setya Budhi (.1995). ALjabar Linear. Jakarta: Gramedia.
2. Benard Kolman. (1993). Introductory Linear Algebra with Application.Macmillan.
3. Kreyszig, E., H., Norminton, E.J(2011). Advanced Engineering Mathematics 10^thEdition.John Wiley & Sons, Inc.
4. Strang, G. (2002). Introduction to Linear Algebra 3rd Edition. Wellesley Cambridge Press

Pekerti Batch 32 - Emi Eliya Astutik Manajemen Keperawatan
Pekerti Batch 32
Preview Course

Teacher: P32 Ns. Emi Eliya Astutik, S.Kep.,M.Kep

Pekerti Batch 32 - Emi Eliya Astutik Manajemen Keperawatan

Praktik Profesi Manajemen Keperawatan membahas tentang gambaran utama penerapan sejumlah konsep dan teori manajemen keperawatan yang telah dibelajarkan pada tahap akademik dan merupakan setting riil sistem kerja Ners baru lulus dalam mengelola pasien dengan cara praktik keperawatan secara langsung pada pelayanan Kesehatan, dengan mengembangkan kemampuan mahasiswa berfikir kritis, analitis, logis, dan etis dalam aplikasi praktik manajemen keperawatan dengan mengintegrasikan pemahaman berbagai konsep dasar manajemen operasional dan manajemen asuhan keperawatan