Global searching is not enabled.
Skip to main content

Enrolment options

Pekerti Batch 27 - Kelas Latihan 182
Pekerti Batch 27
Preview Course

Teacher: P27 Sriyanti, S.Gz., M.Si

Pekerti Batch 27 - Kelas Latihan 182

Mata kuliah ini membahas pemahaman tentang konsep dasar dan cara penilaian status gizi serta penerapannya pada perorangan dan kelompok masyarakat. Pemaparan dimulai dari konsep timbulnya masalah gizi, cara penilaian status gizi baik langsung maupun tidak langsung. Penentuan status gizi secara antropometri sekaligus mempraktikkan beberapa alat pengukuran antropometri baik penilaian pertumbuhan linier seperti berat badan, tinggi badan, panjang badan, pengukuran lingkar kepala, lingkar dada, dan tinggi lutut. Mempraktikkan pengukuran antropometri untuk penilaian pertumbuhan masa jaringan seperti ukuran lingkar lengan atas (LLA), lingkar pinggang, lingkar pinggul, persen lemak tubuh dengan skinfold calliper dan bioelectrycal impedance analyzer (BIA). Selain itu, penilaian status gizi cara biokimia, biofisik, dan klinis.

Guests cannot access this course. Please log in.